SurfAid akan memulai program NUSATANI di Bima, NTB dan Sumba Barat, NTT dengan pendekatan Nutrition–Sensitive Agriculture yang mengoptimalkan kontribusi positif pertanian untuk perbaikan nutrisi.
Dimasing-masing lokasi (Sumba atau Bima), SurfAid membutuhkan Asisten Logistik.
Asisten Logistik (Logistics Assistant)
Persyaratan Minimum:
- Lulusan Diploma 3 dengan pengalaman lebih dari 3 tahun dalam bidang Administrasi / Logistik.
- Menguasai program Microsoft Office.
- Lebih disukai yang memahami Bahasa daerah dan lokasi setempat.
- Mampu bekerja secara mandiri.
- Memiliki kerjasama dan sikap saling mendukung.
Kandidat yang memenuhi syarat dapat mengirimkan Formulir aplikasi dan dokumen pendukung lainnya ke email jobs@surfaid.org dengan judul email LA NUSATANI sebelum tanggal 21 Desember 2019.
Hanya kandidat terpilih yang akan dihubungi.
Kesempatan ini terbuka bagi wanita dan individu dengan kebutuhan khusus.