Divisi KKO merupakan salah satu sayap kampanye YPBB yang bertujuan untuk mempromosikan visi organis melalui kebijakan kepada pemerintah. Adapun visi organis yang dimaksud adalah “terciptanya kehidupan manusia yang berkualitas tinggi melalui gaya hidup selaras alam”.
Peran dari Divisi KKO dalam mencapai visi tersebut adalah mengampanyekan kebijakan-kebijakan yang selaras dengan hukum alam.
Berbeda dengan pengembangan kebijakan publik pada umumnya, Kampanye Kebijakan Organis mendorong pengembangan kebijakan yang berdasarkan hukum alam dengan kerangka waktu multigenerasi.
Saat ini divisi Kampanye Kebijakan Organis membuka rekrutmen untuk menempati 2 posisi, yaitu:
Peran dari Divisi KKO dalam mencapai visi tersebut adalah mengampanyekan kebijakan-kebijakan yang selaras dengan hukum alam.
Berbeda dengan pengembangan kebijakan publik pada umumnya, Kampanye Kebijakan Organis mendorong pengembangan kebijakan yang berdasarkan hukum alam dengan kerangka waktu multigenerasi.
Saat ini divisi Kampanye Kebijakan Organis membuka rekrutmen untuk menempati 2 posisi, yaitu:
- Staf Penelitian dan Pengembangan Kebijakan Zero Waste
- Staf Perencanaan dan Pengembangan Zero Waste Cities