LOWONGAN KERJA
Indonesian Center for Environmental Law (ICEL) adalah organisasi hukum lingkungan
non pemerintah yang independen, bergerak dalam bidang penelitian dan
pengembangan hukum lingkungan, advokasi dan pemberdayaan masyarakat, membuka
kesempatan kepada lulusan SMK, D3 atau S1 dari jurusan administrasi, akuntansi,
dan perpajakan untuk berpartisipasi dalam posisi sebagai berikut:
1. Manager
Keuangan
- Menyiapkan laporan keuangan Lembaga
- Menyiapkan laporan keuangan funding
- Menyiapkan dan memonitoring RAB
- Monitoring budget program
- Menyiapkan laporan Pajak
- Menyiapkan pengajian karyawan
- Mengawal proses implementasi SOP Keuangan
- Mengawal proses audit Lembaga dan audit proyek
- Mensupervisi staff administrasi dan keuangan
- Mensupervisi staff umum
Kualifikasi Kandidat
- Berpendidikan S1 Akuntansi
- Memiliki pengalaman minimal 3 tahun kerja di bidang keuangan Organisasi non profit
- Batasan usia maksimal 28 tahun
- Menguasai software keuangan
- Menguasai microsoft office dan internet secara memadai
- Bisa berbahasa inggris
2. Staff
Keuangan
- Menyiapkan permohonan cek
- Mengawal transaksi keuangan proyek
- Monitoring budget program
- Mengurus opersional kas kecil
- Menyusun berkas transaksi keuangan
- Monitoring buku bank
- Monitoring buku kas
- Mengentry data transaksi keuangan
- Mensupervisi staff administrasi umum
Kualifikasi Kandidat
- Berpendidikan minimal D3 Akuntansi
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun kerja di bidang keuangan Organisasi non profit
- Batasan usia maksimal 25 tahun
- Menguasai software keuangan
- Menguasai microsoft office dan internet secara memadai
- Bisa berbahasa inggris
3. Staff
administrasi umum
- Mengurus telpon keluar/masuk
- Mengurus surat keluar/masuk
- Mengarsip dokumen
- Mengurus fax keluar/masuk
- Monitoring kehadiran karyawan
- Mengurus kebutuhan ruang rapat, tiket, dan hotel sesuai dengan kebutuhan Pelatiha/Even
- Mengurus inventaris alat-alat
- Mensupervisi kurir dan office boy
Komitmen
waktu
Posisi-posisi
diatas adalah penuh waktu (full time) dengan waktu kerja Senin – Jumat,
pukul 09.00 – 18.00. Dalam situasi tertentu, staf keuangan juga diharapkan
untuk berpartisipasi aktif dalam kegiatan ICEL yang dilakukan pada hari Sabtu,
Minggu, atau Libur. Tim keuanganuangan akan memulai masa kerjanya secepatnya.
Instruksi
mengenai Aplikasi
Harap
kirimkan surat lamaran beserta CV terbaru paling lambat 02 Januari 2014 wati_i@yahoo.com. Harap mencantumkan “LAMARAN_(nama)”
di kolom subject email. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi ICEL di
nomor 021 7233390 (kantor) atau dapat datang langsung ke kantor ICEL
di alamat Jl. Dempo II No. 21 – Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.