Perum Lembaga Kantor Berita Nasional ANTARA, membutuhkan beberapa
kandidat untuk mengisi posisi dengan kualifikasisebagai berikut:
SOCIAL MEDIA SPECIALIST ANTARANEWS.COM (Kode : Socmed)
Tanggung Jawab Pekerjaan :
- Bertanggung jawab untuk mengelola akun Sosial Media Antaranews.com
- Memonitor dan mengukur dampak kegiatan-kegiatan di sosial media, menganalisa, mereview dan melaporkan efektivitas campaign untuk memaksimalkan hasil yang dicapai.
- Melakukan tracking(Analytics) antaranews.com di sosial media, dan membuat laporan bulanan dari analisa dan perkembangan followers dan engagement antaranews di sosial media.
- Usia Maksimum 27 Tahun pada 30 April 2016
- Pendidikan min. S1
- Bisa Berbahasa Inggris (aktif dan Pasif)
- Mempunyai kemampuan berkomunikasi yang baik dan kemampuan untuk mengerjakan project secara individu maupun secara tim
- Berpengalaman dalam bidang social media branding
- Memiliki kemampuan menganalisa dan Kreatif dalam merancang serta mengembangkan konten social media
- Menguasai komputer : MS.office, Internet, Website dan familiar dengan media sosial (BBM, Facebook, Twitter, Path, Instagram, dsb)
- Familiar dengan alat pengukuran media sosial seperti TwitterCounter, Hootsuite, dll
- Up to date akan perkembangan teknologi terutama hal social media
- Teliti, memiliki wawasan yang luas, supel dan cepat belajar.
- CV dan Surat Lamaran Lengkap paling lambat diterima pada 30 April 2016.
Account Executive for Antaranews.com (Kode : AE)
Tugas/Tanggungjawab :
- Bertanggungjawab terhadap pencapaian target penjualan iklan dan produk Antaranews.com
- Menyusun dan presentasi proposal kepada klien
- Menjaga hubungan baik dengan biro iklan dan klien
Kualifikasi:
- Pendidikan minimal S1 semua jurusan
- Usia Maksimum 27 Tahun pada 30 April 2016
- Mampu membuat proposal bisnis.
- Memiliki pemahaman bisnis tentang perkembangan ICT, Multimedia serta Media Massa.
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Diutamakan memiliki jaringan (network) di bidang periklanan
- Fresh Graduates dipersilakan untuk melamar
REPORTER GO HITZ (Kode: Go Hitz)
Tugas/Tanggungjawab:
- Bertanggungjawab untuk melakukan kegiatan reportase
- Membuat berita untuk kanal Gohitz.com
- Memahami dasar jurnalistik
Kualifikasi:
- Usia Maksimum 27 Tahun pada 30 April 2016
- Memiliki kemampuan dasar jurnalistik (reportase dan pembuatan berita)
- Diutamakan memiliki kemampuan di bidang fotografi
- Mampu menggunakan bahasa Inggris dengan baik dalam lisan maupun tulisan
- Bersedia bekerja dengan target
- Memiliki kepribadian yang menyenangkan dan bersahabat
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Berpenampilan profesional
- Diutamakan memiliki jaringan di bidang industri hiburan (entertainment)
Tanggung Jawab Pekerjaan:
- Mampu mengoperasikan operasional jaringan Internet dan Intranet
- Mampu menangani troubleshooting yang terjadi di network.
- Mampu menganalisa jaringan yang usdah terpasang
- Mampu dan mengerti membuat dan mengganti jaringan yang sudah ada.
- Mampu bekerja dengan shifting time.
- Mampu bekerja sama dengan team.
- Menjaga confidentiality atas dokumen perusahaan.
Keahlian:
Bidang Networking
- Memahami Sistem Protocol TCP/IP
- Menguasai konsep implementasi routing baik LAN maupun WAN.
- Menguasai dan mampu mengimplementasikan Microtik, Cisco
- Memahami aspek security jaringan.
- Menguasai Operating system berbasis UNIX
- Menguasai jaringan Nirkabel
- Mampu melakukan analisa dan troubleshooting jaringan.
Bidang Tools
- Menguasai security system dan troubleshooting system UNIX
- Memahami konsep Virtual machine (VMware)
- Mengerti Web Server, Proxy Server, Radius Sistem
- Memahami konsep Domain Name Service
- Memahami konsep Mail Server (MUA, MTA, SMTO)
Kualifikasi:
- Laki-laki usia ≤ 25 th
- Sanggup bekerja di bawah tekanan dan berkelauan baik
- Mampu berbahasa inggris.
- Memahami sistem ISO 9000:2008
- Berpengalaman menangani jaringan menggunakan perangkat CISCO dan MIkROTIK sekurang kurangnya 2 tahun atau pernah mengikuti kursus.
- Mempunyai sertifikat CCNA lebuh diutanakan
- Pendidikan minimal D3/ S1, IPK Min 3.00 (Teknik Komputer/Teknik Informatika)
Persyaratan Pengalaman :
Pengalaman minimal 2 tahun sebagai Network Engineer lebih diutamakan.
Tanggung jawab Pekerjaan :
- Menjaga kelancaran system komputerisasi USER ( PC, Printer, Scanner, dll)
- Dapat bekerjasama dalam team (Teamwork) atau bekerja mandiri.
- Sanggup bekerja dibawah tekanan dan berkelauan baik
- Mampu dan terbiasa berkomunikasi dengan Users dengan baik
- Mampu bekerjasama dengan team.
- Menjaga confidentiality atau dokumen perusahaan
- Menyediakan support di tingkat sistem untuk pengoperasian sistem bagi multi-user, peralatan hardware dan software, termasuk instalasi, konfigurasi, perbaikan, dan pemeliharaan segala perangkat tersebut.
- Menguasai operating system Microsoft Windows,
- Menguasai Aplikasi Desktopting (Ms Office, Open Office)
- Menguasai aspek security PC dan data.
- Familiar dengan OS Linux, trosubleshooting.
- Menguasai tentang IT infrastruktur peralatan komputer User LAN / WAN dan Internet.
- Mempunyai kemampuan Troubleshooting yang sistematis dan baik dalam menangani masalah system, pc, printer, jaringan dll dan software berbasis Microsoft.
- Laki-laki 25 Th
- Mampu berbahasa inggris.
- Memahami sistem ISO 9000:2008
- Mampu bekerja keras jujur dan teliti.
- Senang mempelajari pengetahuan baru, cepat belajar dan menyesuaikandiri.
- Memiliki MCP/MCDST lebih diutamakan.
- Pendidikan minimal D3/ s1, IPK, MIN 3,00 (Teknik Komputer dan Teknik Informatika)
Pengalaman minimal 2 tahun sebagai Helpdesk Technical Support lebih diutamakan.
Kirim Surat Lamaran dengan melampirkan CV, Foto Copy Ijazah, Foto
Copy Transkip Nilai, Foto Copy KTP, Pas Foto (4X6) 2 lembar,
no.telepon/HP yang dapat dihubungi, ke:
Departemen SDM Perum LKBN Antara
Wisma Antara, Lantai 19
Jl. Medan Merdeka Selatan No. 17
Jakarta 10110
atau
E-mail ke : recruitment-sdm@antara.net.id
Paling lambat diterima pada 30 April 2016. Cantumkan Kode posisi pada amplop di sebelah kiri atas.